DEFINISI

Dalam rangka pengukuran dan peningkatan kinerja serta lebih meningkatkan akuntabilitas kinerja setiap Organisasi Perangkat Daerah (OPD) perlu menetapkan Indikator Program (Outcome) yang tertuang dalam dokumen perencanaan pembangunan daerah (RPJMD) sebagai landasan dan pedoman bagi Pemerintah Daerah dalam melaksanakan pembangunan 5 (lima) tahun yang merupakan penjabaran dari visi, misi dan program Kepala Daerah terpilih; dan tujuan, sasaran, strategi, arah kebijakan pembangunan dan program pembangunan yang akan dilaksanakan oleh Perangkat Daerah.
Filter

No Uraian Data Satuan Realisasi Aksi
2023 2024 2025 2026
No Urusan Program Indikator Satuan Realisasi Aksi
2023 2024 2025 2026
1 2.16 - URUSAN KOMINFO 01.03.06 - Program Penunjang Urusan Pemerintah Daerah Kabupaten/Kota (PSDA) Persentase ketercapaian perencanaan dan keuangan Perangkat Daerah % 100 100 100 100
2 2.16 - URUSAN KOMINFO 01.03.06 - Program Penunjang Urusan Pemerintah Daerah Kabupaten/Kota (PSDA) Persentase terpenuhinya layanan umum dan Kepegawaian Perangkat Daerah % 100 100 100 100
3 2.16 - URUSAN KOMINFO 02.16.02 - Program Informasi Dan Komunikasi Publik % masyarakat yang menjadi sasaran penyebaran informasi publik, mengetahui kebijakan dan program prioritas pemerintah dan pemerintah daerah kabupaten/kota % 73
4 2.16 - URUSAN KOMINFO 02.16.03 - Program Aplikasi Informatika % perangkat daerah yang mengimplementasikan/replikasi inovasi yang mendukung smart city sesuai masterplan % 25
5 2.20 - URUSAN STATISTIK 02.20.01 - Program Penyelenggaraan Statistik Sektoral % OPD yang menggunakan data statistik dalam menyusun perencanaan daerah % 100
6 2.21 - URUSAN PERSANDIAN 02.21.01 - Program Penyelenggaraan Persandian Untuk Pengamanan Informasi Tingkat Keamanan Informasi Pemerintah Indeks KAMI 1,3
No Uraian Data Satuan Realisasi Aksi
2023 2024 2025 2026
No Uraian Data Satuan Realisasi Aksi
2023 2024 2025 2026
1 Desa/Kelurahan yang Memiliki Sistem Komunikasi & Infomasi Kebakaran dan Penyelamatan (SKIKP) yang Bisa di Secara Perbaharui atau Dimutakhirkan Secara Berkala (Setiap Tahun) yang Dimiliki Oleh Desa/Kelurahan Setiap Tahunnya Desa/Kelurahan 10 20 30 40
No Indikator SPM Pelayanan Data Satuan Realisasi Aksi
2023 2024 2025 2026
1 Indikator SPM Bidang Sosial Rehabilitasi sosial dasar anak telantar di dalam panti - - - - - -